by GS | 24 Oct 2025
Setelah sukses debut di tahun 2025, COMO Hotels and Resorts kembali menghadirkan ekspedisi eksklusifnya, COMO Journey: Into the Arctic, dengan dua perjalanan mengagumkan ke Artic yang dijadwalkan pada Mei dan September 2026.
Bekerja sama dengan Natural World Safaris, specialist wildlife-rich destinations, once in lifetime journey menawarkan
kesempatan yang langka bagi advanterous traveller untuk menjelajahi alam
liar di Kepulauan Svalbard yang masih asli. Ekspedisi ini menggunakan kapal M/S Polarfront yang sebelumnya digunakan Norwegian weather ship yang dimodifikasi menjadi kapal boutique Arctic expedition tujuh unit suite. Dalam setiap ekspedisi akan dipandu oleh tim yang
berpengalaman serta dipadukan dengan elemen khas COMO seperti COMO Shambhala wellness, COMO Cuisine yang bergizi,
dan pelayanan yang prima sembari menikmati keindahan alam dan satwa liar di
Artic

COMO Journey: Into the Arctic
Ekspedisi 1: 13–23 Mei 2026 - The Arctic Awakens
Para tamu akan berkesempatan menyaksikan beruang kutub berjalan – jalan di bongkahan es, kawanan walrus berjemur di atas es yang mengapung, dan koloni burung laut yang berkicau dan terbang. Bermandikan cahaya matahari tengah malam, ekspedisi ini ideal bagi mereka yang mencari Artic dalam bentuknya yang paling alami.

Ekspedisi 1: 13–23 Mei 2026 - The Arctic Awakens

Ekspedisi 1: 13–23 Mei 2026 - The Arctic Awakens
Saat Arctic bertransisi ke musim gugur , membuka jalur baru untuk dijelajahi, sementara ikan paus lebih sering muncul dan tundra bermekaran dengan rona musim gugur. Rusa kutub dan rubah Arctic berkeliaran di garis pantai, dan langit yang semakin gelap dapat menyingkap tarian halus Northern Light.

Ekspedisi 2: 13–24 September 2026 - The Arctic’s Final Glow

Ekspedisi 2: 13–24 September 2026 - The Arctic’s Final Glow
Highlights of The Expeditions

Polarfront Sauna
Ekspedisi 10 malam di bulan Mei 2026 ini
dimulai dari harga £23.000 untuk satu orang atau £39.000 untuk dua orang dengan Polarfront Suite
dan sudah termasuk 1 malam pra-ekspedisi di Longyearbyen. Penjualan Arctic
Journeys 2026 dimulai pada 25 Agustus 2025. Untuk memesan atau informasi lebih
lanjut, kunjungi: https://www.comohotels.com/como-journey-into-the-arctic.